Untuk modul D materi yang dipelajari antara lain tentang
- Pengertian dan Kaitan Antara Strategi, Pendekatan, Metode, dan Teknik, serta model Pembelajaran
- Tematik terpadu
- Pendekatan Saintefik (scientific approach) dalam pembelajaran adalah kegiatan yang meliputi mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengolah informasi, dan mengomunikasikan.
- Pengertian Pembelajaran Tematik Terpadu dengan Pendekatan Saintifik
- Amanat Standar Proses
- Melaksanakan Pembelajaran Tematik Terpadu dengan Pendekatan Saintifik
Berikut contoh kisi-kisinya. untuk MENDOWNLOAD silakan baca sampai akhir tulisan ini
Soal
|
JAWABAN
|
|||
benar
|
salah
|
Salah
|
Salah
|
|
g
|
h
|
i
|
j
|
k
|
Tujuan utama
pembelajaran adalah mendidik peserta didik agar tumbuh kembang menjadi
individu yang bertanggung jawab dan dapat mempertanggung jawabkan
perbuatannya sesuai dengan Undang-Undana
Nomor 20 Tahun 2003 (UU No.20/2003). Saudara sebagai seorang guru, proses
pembelajaran yang diarahkan ke perkembangan peserta didik, adalah aspek ....
|
spiritual
keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta
keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara.”
|
spiritual
keagamaan, emosional, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta
keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara.”
|
spiritual keagamaan,
pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, kejujuran, serta keterampilan
yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara.”
|
spiritual
keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, keterampilan, akhlak mulia, serta
keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara.”
|
Menurut pasal
1 ayat 1 UU No. 20/2003 bahwa : Pencapaian tujuan pendidikan hendaknya dilakukan secara sadar dan
terencana, terutama dalam hal mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran,
dengan tujuan yang hendak dicapai adalah :
|
Peserta didik
secara aktif mengembangkan potensi diri yang dimilikinya.
|
Peserta didik
secara aktif mengembangkan kepribadian
diri yang dimilikinya.
|
Peserta didik
secara aktif mengembangkan bakat yang dimilikinya.
|
Peserta didik
secara aktif mengembangkan minat diri yang dimilikinya.
|
a) Model
pembelajaran di lapangan merupakan kegiatan pembelajaran yang dilakukan pada
obyek nyata, seperti: alam terbuka, dunia kerja, atau obyek nyata yang lain.
Contoh-contoh pembelajaran di lapangan yang dapat ditemui saat ini adalah:
|
karya wisata
(study tour), praktik kerja industri (prakerin), dan magang.
|
karya wisata
(study tour), praktik kerja industri (prakerin), dan bench marking.
|
karya wisata
(study tour), praktik kerja industri (prakerin), dan kerja di bengkel
sekolah.
|
karya wisata
(study tour), praktik kerja industri (prakerin), dan kerja di bengkel
industri.
|
a) Telaah RPP
merupakan kegiatan mengkaji RPP dalam rangka mendapatkan :
|
a) Kesesuaian
dan ketepatan rencana pelaksanaan pembelajaran yang telah dirancang untuk
dilaksanakan dalam mencapai kompetensi peserta didik.
|
Kesesuaian
dan ketepatan rencana pelaksanaan pembelajaran yang telah dirancang untuk
dilaksanakan dalam mencapai keterampilan peserta didik.
|
Kesesuaian
dan ketepatan rencana pelaksanaan pembelajaran yang telah dirancang untuk
dilaksanakan dalam mencapai prestasi peserta didik.
|
Kesesuaian
dan ketepatan rencana pelaksanaan pembelajaran yang telah dirancang untuk
dilaksanakan dalam mencapai tujuan peserta didik.
|
Tujuan
pelaksanaan pembelajaran di laboratorium dengan memperhatikan standar
keamanan yang berlaku, untuk :
|
(a) Pembuktian suatu konsep atau teori, (b) Demonstrasi
operasional alat atau prosedur tertentu, (c) Penemuan sesuatu melalui cara
atau prosedur tertentu
|
(a) Pembuktian suatu rumus atau definisi,
(b) Demonstrasi operasional alat atau prosedur tertentu, (c) Penemuan sesuatu
melalui cara atau prosedur tertentu
|
(a) Pembuktian suatu konsep atau teori, (b)
Demonstrasi operasional alat atau prosedur tertentu, (c) Penemuan sesuatu
melalui penelitian
|
(a) Pembuktian suatu konsep atau teori, (b)
Penggunaan alat atau prosedur tertentu, (c) Penemuan sesuatu melalui cara
atau prosedur tertentu
|
a)
Mengkonkretkan konsep - konsep yang bersifat abstrak, melalui gambar, grafik,
model dapat diwujudkan dengan adanya :
|
Media Pembelajaran
|
Alat bantu
Pembelajaran
|
Perangkat
Teknik Informatika dan Komputer
|
Kelengkapan
alat di Laboratorium
|
a) Pada
penggunaan media pembelajaran, output meliputi biaya, tenaga, dan waktu yang
digunakan. Sehingga yang harus dijawab ketika ingin mengetahui efisiensi
penggunaan media pembelajaran adalah:
|
Apakah biaya,
tenaga, dan waktu yang dihabiskan saat penggunaan media dalam pembelajaran
terbatas ?
|
Apakah biaya,
tenaga, dan waktu yang dihabiskan saat penggunaan media dalam pembelajaran
berlebihan ?
|
Apakah biaya,
tenaga, dan teknologi yang dihabiskan saat penggunaan media dalam
pembelajaran terbatas ?
|
Apakah biaya,
tenaga, dan waktu yang dihabiskan saat penggunaan media dalam pembelajaran
tidak ada ?
|
Silakan unduh semuanya di sini
KISI KISI SOAL TES AKHIR GURU PEMBELAJAR MODUL A KELAS AWAL
KISI KISI SOAL TES AKHIR GURU PEMBELAJAR MODUL A KELAS TINGGI
Yang penasaran seputar GURU PEMBELAJAR mari belajar bersama dengan peserta, instruktur nasional, mentor, admin serta pengampu guru pembelajar di sini
KISI KISI SOAL TES AKHIR GURU PEMBELAJAR MODUL B KELAS AWAL
KISI KISI SOAL TES AKHIR GURU PEMBELAJAR MODUL B KELAS TINGGI
KISI KISI SOAL TES AKHIR GURU PEMBELAJAR MODUL C KELAS AWAL
KISI KISI SOAL TES AKHIR GURU PEMBELAJAR MODUL C KELAS TINGGI
KISI KISI SOAL TES AKHIR GURU PEMBELAJAR MODUL D KELAS AWAL
KISI KISI SOAL TES AKHIR GURU PEMBELAJAR MODUL D KELAS TINGGI